jpnn.com - Pengurus Pusat Ikatan Alumni Sekolah Kehutanan Menengah Atas (IKA SKMA) bakal menyusun rekomendasi kebijakan guna mendukung pemerintahan Presiden Prabowo Subianto mewujudkan swasembada pangan dan pengelolaan sumber daya alam (SDA) yang berkelanjutan.
Hal ini disampaikan Ketua Umum PP IKA SKMA Dr. Irwan Fecho menjelang pelaksanaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) IKA SKMA 2025 pada 25 hingga 26 April nanti.
Tidak ada komentar