jpnn.com, JAKARTA - Penyelesaian damai kasus dua guru dari Luwu Utara yang sebelumnya berhadapan dengan tekanan sosial dan persoalan hukum mendapat sorotan publik nasional.
Di tengah kebingungan dan tekanan psikologis yang dialami kedua pendidik itu, hadirnya Wakil Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, menjadi titik balik yang membuka jalan penyelesaian secara manusiawi dan berkeadilan.
Tidak ada komentar