Liputan6.com, Bandung - PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi (PT KAI Daop) 2 Bandung mengajak calon penumpang agar melakukan perjalanan pada periode tanggal 7-17 Maret 2025 dengan memberikan promo spesial dengan diskon (potongan harga) hingga 25 persen.
Menurut Manager Humasda PT KAI Daop 2 Bandung, Kuswardojo, program ini menjadi bagian dari strategi perusahaan dalam mengelola arus mudik dan memberikan kesempatan kepada pelanggan untuk melakukan perjalanan dengan harga spesial.
Tidak ada komentar