Liputan6.com, Jakarta- Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) XVII dan Pekan Paralimpik Pelajar Nasional (Peparpenas) XI Jakarta 2025 sukses diselenggarakan di Jakarta. Penutupan kedua event tersebut berlangsung Minggu 9 November 2025 di GOR Mahasiswa Soemantri Brodjonegoro (GMSB).
Penutupan Popnas dan Peparpenas 2025 dilakukan oleh Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung dan Menteri Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Erick Thohir. Dalam sambutannya, Erick Thohir bersyukur event bergengsi ini berjalan lancar dan sukses di ibukota.
Tidak ada komentar