jpnn.com - Polresta Pekanbaru imbau masyarakat atau pelaku usaha melapor jika ada preman berkedok ormas yang meminta tunjangan hari raya (THR) menjelang Idulfitri.
Imbauan disampaikan setelah marak oknum yang mengatasnamakan organisasi masyarakat (ormas) meminta THR kepada pelaku usaha di Pekanbaru.
Tidak ada komentar