Polisi yang Pukuli Mahasiswa Saat Aksi Indonesia Gelap di Surabaya Diperiksa Propam

Polisi yang Pukuli Mahasiswa Saat Aksi Indonesia Gelap di Surabaya Diperiksa Propam

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Anggota polisi di Surabaya diduga melakukan kekerasan terhadap mahasiswa saat aksi Indonesia Gelap di depan Gedung DPRD Jatim.

Dia merupakan anggota Unit Binmas Polsek Bubutan Aiptu YT. Oknum tersebut diduga menghantam kepala mahasiswa yang sempat terekam dalam video dan viral di media sosial.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya