jatim.jpnn.com, BLITAR - Polres Blitar Kota memeriksa penyanyi Mala Agatha terkait video klip berjudul Iclik Cinta yang viral di media sosial karena dibuat di area Perpusnas Bung Karno, Senin (17/3) kemarin.
Kanit Tindak Pidana Tertentu Satreskrim Polres Blitar Kota Iptu Yuno Sukaito mengungkapkan selain Mala, polisi juga memeriksa pihak manajemen.
Tidak ada komentar