PLN Mobile Proliga 2024, Bhayangkara Presisi Masuk Grand Final

PLN Mobile Proliga 2024, Bhayangkara Presisi Masuk Grand Final

Liputan6.com, Semarang - Tim putra Jakarta Bhayangkara Presisi dipastikan mendampingi juara bertahan Jakarta LavAni Allobank Electric pada grand final PLN Mobile Proliga 2024 yang akan berlangsung di Indonesia Arena Senayan Jakarta, Minggu (21/7/2024).

Kepastian tim milik Polri ke partai puncak itu ditentukan melalui kemenangan atas Jakarta STIN BIN dengan skor 3-0 (25-18, 25-12, 25-20) pada hari pemuncak final four di GOR Jatidiri Semarang, Minggu (14/7/2024).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya