Liputan6.com, Batam - Tarif listrik di Batam naik antara 6 hingga 9 persen. Ternyata PLN Batam sudah memberlakukan sejak per 1 Juli lalu.
Menurut sekretaris Perusahaan Pelayanan Listrik Nasional Batam (PLNB) Zulhamdi kenaikan listrik berlaku untuk rumah tangga dan bisnis. Alasannya, kondisi perusahaan merugi (Cash Flow negatif).
Tidak ada komentar