jatim.jpnn.com, SURABAYA - Sebanyak 29 orang dari kalangan remaja hingga pemuda dari Surabaya, Mojokerto, Lamongan, dan Pasuruan diciduk anggota Polsek Wonocolo saat melakukan pesta minuman keras (miras) pada Sabtu (28/9) malam.
Kapolsek Wonocolo Kompol M Soleh mengatakan puluhan remaja dan pemuda itu melakukan pesta miras di sekitaran Jatim Expo Jalan Frontage A Yani Nomor 99 Surabaya.
Tidak ada komentar