Penuhi Kebutuhan, Bulog Ponorogo Gunakan Beras Impor Tuk Stabilisasi Pasar

Penuhi Kebutuhan, Bulog Ponorogo Gunakan Beras Impor Tuk Stabilisasi Pasar

jatim.jpnn.com, PONOROGO - Demi memenuhi kebutuhan cadangan beras di wilayah setempat dan menyediakan beras SPHP bagi masyarakat sebagai upaya stabilisasi pasar, Bulog Kabupaten Ponorogo mendatangkan beras impor dari sejumlah negara Asia.

"Kami mendatangkan beras impor sejak Januari kemarin," kata Kepala Cabang Bulog Kabupaten Ponorogo Aan Sugiarto, Rabu (6/3).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya