jpnn.com - SERANG - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang, Provinsi Banten, mengkaji alokasi anggaran untuk pengangkatan 5.000 pegawai yang saat ini belum berstatus PPPK Penuh Waktu.
Ribuan honorer atau non-ASN itu nantinya akan diangkat menjadi PPPK Paruh Waktu.
Tidak ada komentar