Pemkot Depok Buka Pendaftaran RSSG Tahap II, Cek Info Lengkapnya di Sini!

Pemkot Depok Buka Pendaftaran RSSG Tahap II, Cek Info Lengkapnya di Sini!

jabar.jpnn.com, DEPOK - Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali membuka pendaftaran Rintisan Sekolah Swasta Gratis (RSSG) tahap II jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Madrasah Tsanawiyah (MTs) swasta, selama empat hari, terhitung tanggal 7-10 Juli 2025.

Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Depok, Siti Chaerijah Aurijah mengatakan untuk tahap II ini proses pendaftaran dilaksanakan di Kantor Disdik Kota Depok, Gedung Dibaleka II Lantai 4.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya