Liputan6.com, Medan Sub Holding PTPN IV PalmCo tengah membangun 7 fasilitas air bersih di berbagai daerah terpencil di Indonesia, sebagai bagian dari program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL).
Program yang menyasar sekitar 800 kepala keluarga ini bertujuan menyediakan akses sanitasi air bersih yang layak, sehingga diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat yang ada di sekitar area operasional perusahaan.
Tidak ada komentar