Pelaku Usaha Ritel Optimistis Perekonomian Nasional Capai Target Pertumbuhan 8 Persen

Pelaku Usaha Ritel Optimistis Perekonomian Nasional Capai Target Pertumbuhan 8 Persen

jpnn.com, JAKARTA - Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) yang berperan sebagai critical engine bagi perekonomian nasional telah mampu menyumbang kontribusi lebih dari 60 persen total PDB, serta menyerap tenaga kerja hampir 97 persen.

Hingga saat ini tercatat bahwa terdapat sebanyak lebih dari 64 juta unit UMKM atau mencakup 99 persen dari seluruh unit usaha di Indonesia, untuk itu perlu adanya upaya optimalisasi bagi UMKM agar dapat naik kelas dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi nasional.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya