jpnn.com, JAKARTA - Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Ulil Abshar Abdalla alias Gus Ulil menilai kebijakan Prabowo Subianto untuk mengevakuasi 1.000 warga Gaza, Palestina ke Indonesia sebagai langkah yang salah.
Gus Ulil menyebutkan Prabowo akan melakukan kesalahan fatal jika evakuasi warga Gaza itu benar-benar dilakukan.
Tidak ada komentar