Menteri Hanif Geram karena Sampah Menumpuk di Kota Jogja

Menteri Hanif Geram karena Sampah Menumpuk di Kota Jogja

jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Menteri Lingkungan Hidup/Kepala Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (BPLH) Hanif Faisol Nurofiq melakukan inspeksi mendadak (sidak) untuk melihat pengelolaan sampah di Kota Yogyakarta pada Senin pagi (18/11).

Setelah melihat tumpukan sampah di Tempat Pembuangan Sementara (TPS) atau Depo Mandala Krida, Hanif geram karena sampah di sana sudah menumpuk.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya