Menakar Dampak Kebijakan Tarif AS pada Suku Bunga, Sektor Ini Diramal Cerah

Menakar Dampak Kebijakan Tarif AS pada Suku Bunga, Sektor Ini Diramal Cerah

Liputan6.com, Jakarta - Kebijakan tarif impor yang baru-baru ini diumumkan oleh Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, menimbulkan gejolak di pasar global, termasuk Indonesia. Tarif impor ini berpotensi mempengaruhi kebijakan suku bunga The Fed serta stabilitas ekonomi di berbagai negara.

Pada awal Februari 2025, Trump menetapkan tarif impor sebesar 25% untuk Kanada dan Meksiko serta tambahan 10% untuk barang-barang asal China. Kebijakan ini dikaitkan dengan keadaan darurat nasional terkait masalah fentanil dan imigrasi ilegal.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya