Masjid Indonesia Pertama di Yokohama Jepang Resmi Dibangun

Masjid Indonesia Pertama di Yokohama Jepang Resmi Dibangun

jpnn.com, YOKOHAMA - Cinta Quran Foundation secara resmi memulai membangun Masjid As-Sholihin di Yokohama, Jepang.

Peletakan baru pertama yang dilaksanakan pada Jumat (10/1) pukul 09.00 waktu Jepang itu dimulainya pembangunan masjid tersebut.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya