Mahasiswa Imbau Masyarakat Jangan Terprovokasi Hoaks di Medsos

Mahasiswa Imbau Masyarakat Jangan Terprovokasi Hoaks di Medsos

jpnn.com, PAMULANG - Suara Komite Mahasiswa Pamulang mengajak masyarakat agar selalu menjaga kerukunan.

"Kami mengimbau kepada masyarakat, khususnya mahasiswa agar menjaga solidaritas," ujar Koordinator Suara Komite Mahasiswa Pamulang Askar Noor Kamis, 20 Maret 2025.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya