Letusan Dahsyat Gunung Lewotobi Laki-Laki Paksa Warga di Radius Aman Mengungsi ke Desa Tet...

Letusan Dahsyat Gunung Lewotobi Laki-Laki Paksa Warga di Radius Aman Mengungsi ke Desa Tet...

Liputan6.com, Flores Timur - Letusan dahsyat Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur, NTT, Selasa sore (17/6/2025), membuat desa-desa di radius aman berubah jadi mencekam. Demi keselamatan, warga memilih mengungsi ke tempat yang lebih aman dari jangkauan abu vulkanik.

Desa Pululera dan Desa Waiula, Kecamatan Wulanggitang, yang radiusnya di atas tujuh kilometer dari Gunung Lewotobi Laki-Laki, dilanda hujan kerikil dan pasir. Saat terjadi letusan, terdapat sambaran petir disertai gemuruh panjang.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya