Ledakan Mercon Lukai 5 Bocah di Malang Ternyata Hasil Racikan Sendiri

Ledakan Mercon Lukai 5 Bocah di Malang Ternyata Hasil Racikan Sendiri

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Insiden ledakan mercon di Jalan Ikan Piranha Atas, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang yang melukai lima bocah berasal dari petasan yang mereka racik sendiri.

Salah satu saksi, Muklis mengungkapkan mereka belajar meracik mercon dengan cara melihat di YouTube. Sebelum itu, mereka membeli bahan secara online.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya