Liputan6.com, Jakarta Sebuah babak baru siap dimulai di Barcelona. Lamine Yamal, wonderkid berusia 17 tahun yang digadang-gadang sebagai talenta terbesar sepak bola sejak era Lionel Messi, akan segera mengenakan nomor punggung legendaris milik sang megabintang: No. 10.
Dilansir dari Memorabilia1899.co, Yamal akan menandatangani kontrak jangka panjang baru bersama Barcelona tepat saat ulang tahunnya yang ke-18 pada bulan Juli mendatang.
Tidak ada komentar