jatim.jpnn.com, SURABAYA - Pemerintah Kota Surabaya menemukan Minyakita tak sesuai takaran di Pasar Soponyono saat melakukan inspeksi mendadak (sidak) pada Rabu (12/3).
Ketua Tim Kerja Pengendalian dan Distribusi Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam (BPSDA) Kota Surabaya Agung Supriyo Wibowo menjelaskan di Pasar Soponyono ditemukan Minyakita hanya berisi 960 ml, padahal di dalam kemasan tertulis satu liter atau setara 1.000 ml.
Tidak ada komentar