Laba Bersih Delta Giri Wacana Tumbuh 815% pada 2024, Ini Penopangnya

Laba Bersih Delta Giri Wacana Tumbuh 815% pada 2024, Ini Penopangnya

Liputan6.com, Jakarta - PT Delta Giri Wacana Tbk (DGWG) mencatat pertumbuhan pendapatan dan laba bersih pada 2024. Dalam laporan keuangan tahun buku 2024, Perseroan berhasil mencatatkan pendapatan usaha sebesar Rp 3,4 triliun pada 2024. Hasil ini tumbuh sebesar 11% (YoY) dibandingkan dengan pendapatan usaha DGWG di tahun 2023 sebesar Rp 3,04 triliun.

Seiring dengan pencapaian pendapatan yang positif, Perseroan yang baru melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada 13 Januari 2025 itu berhasil meraih laba bersih sebesar Rp 182 miliar.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya