jpnn.com, JAKARTA - Wakil Ketua Komisi B DPRD Jakarta Wahyu Dewanto mengaku telah mendapatkan aduan keresahan dari warga Kampung Sawah, Jagakarsa, Lenteng Agung.
Aduan tersebut terkait bakal dibukanya gerai miras dan tempat hiburan malam Helen's Night Mart di Hotel Kartika One, Lenteng Agung.
Tidak ada komentar