Kolaborasi ASEAN Foundation, bersama TikTok dan SAP Berikan Dampak Nyata untuk Masyarakat

Kolaborasi ASEAN Foundation, bersama TikTok dan SAP Berikan Dampak Nyata untuk Masyarakat

jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - ASEAN Foundation, bersama TikTok dan SAP mengumumkan pencapaian luar biasa melalui program ASEAN Social Enterprise Development Programme (ASEAN SEDP) 3.0.

Melanjutkan kesuksesan dari fase sebelumnya pada tahun 2021 dan 2023, program ini berhasil memberdayakan 133.143 masyarakat dan mendukung 70 wirausaha sosial di seluruh Asia Tenggara.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya