Ketua KPK Berpantun, Singgung Anak Jualan Pisang hingga Pesawat Gratifikasi

Ketua KPK Berpantun, Singgung Anak Jualan Pisang hingga Pesawat Gratifikasi

jpnn.com, JAKARTA - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nawawi Pomolango menyampaikan pantun dalam diskusi publik bertajuk "Konflik Kepentingan sebagai Pintu Masuk Korupsi" di kawasan Jakarta Selatan, Selasa (24/9).

Dalam pantun itu, Nawawi menyinggung orang yang naik pesawat menggunakan uang hasil gratifikasi. Dia mengatakan sentilan itu sebagai pesan yang tak bijak.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya