Kejurnas Sprint Rally 2024 Seri 4 Hadirkan Kelas Wanita, Diva Zahra Jadi Juara

Kejurnas Sprint Rally 2024 Seri 4 Hadirkan Kelas Wanita, Diva Zahra Jadi Juara

Liputan6.com, Jakarta- Kejuaraan Nasional Sprint Rally 2024 putaran keempat berlangsung di di Sirkuit Klipang, Semarang, Jawa Tengah pada 13-14 Juli 2024. Ada kelas wanita yang diperlombakan. Pembalap berparas cantik Diva Zahra keluar sebagai pemenang.

Pada putaran keempat Kejurnas Sprint Rally 2024 ini sebanyak 101 peserta dari 14 Kelas turun untuk memperebutkan podium juara. Seri keempat ini dimeriahkan oleh banyaknya keterlibatan wanita, baik secara langsung sebagai pembalap ataupun diluar sirkuit.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya