Kecam Keras Agresi Israel di Gaza, PUI Serukan Penghentian Kontak Senjata

Kecam Keras Agresi Israel di Gaza, PUI Serukan Penghentian Kontak Senjata

jpnn.com, JAKARTA - Salah satu ormas Islam terbesar di Indonesia Persatuan Ummat Islam (PUI) mengecam keras agresi militer Israel yang masih terus berlangsung dan makin brutal di Gaza, Palestina.

Gelombang serangan yang membabi buta dari militer Israel kembali menewaskan ribuan warga sipil, termasuk perempuan dan anak-anak, serta menghancurkan infrastruktur sipil seperti rumah sakit, sekolah, dan tempat ibadah.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya