bali.jpnn.com, LOMBOK BARAT - Kadiv Pelayanan Hukum Kemenkum NTB Farida beserta jajaran melakukan kunjungan ke Sentra kerajinan tangan di Kabupaten Lombok Barat, Selasa (4/3).
Kunjungan tersebut bertujuan untuk meninjau perkembangan industri kreatif di wilayah pasar kerajinan Seni Sesela dalam rangka persiapan Kawasan Karya Cipta dan Desain Industri.
Tidak ada komentar