Jadwal Bioskop Balikpapan Hari Ini, Film Desa Mati: The Movie Tayang di Sini

Jadwal Bioskop Balikpapan Hari Ini, Film Desa Mati: The Movie Tayang di Sini

kaltim.jpnn.com, BALIKPAPAN - Film terbaru bergenre horor, Desa Mati: The Movie akan tayang di sejumlah bioskop di Balikpapan pada hari ini, Jumat (7/3).

Film garapan sutradara Sipu Groso itu dibintangi sejumlah pemain, seperti Samuel Rizal, Kiesha Alvaro, Frislly Herlind, Adila Fitri, Mastur, dan Olivis Chen itu mengisahkan para mahasiswa yang terjebak di sebuah desa misterius.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya