Iuran Terus Dipungut tapi Sampahnya Tak Jua Diangkut, 600 Ton Sampah Tumplek di Pasar Gede...

Iuran Terus Dipungut tapi Sampahnya Tak Jua Diangkut, 600 Ton Sampah Tumplek di Pasar Gede...

Liputan6.com, Bandung - Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, bersama Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, melakukan inspeksi mendadak ke Pasar Gedebage, Kota Bandung, Senin, 28 April 2025. Di sana, ratusan ton sampah menggunduk diduga tak diangkut sejak Desember 2024 lalu.

Pengelolaan sampah di pasar tersebut mandek padahal para pedagang rutin membayar iuran kebersihan. Farhan menyampaikan, ada tiga pengelola di Pasar Gedebage, terdiri dari pihak swasta, paguyuban pedagang, dan perusahaan milik pemerintah daerah.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya