Irjen Iqbal Sosok yang Perangi Narkoba dan Jadi Polisi Humanis Selama Jabat Kapolda Riau

Irjen Iqbal Sosok yang Perangi Narkoba dan Jadi Polisi Humanis Selama Jabat Kapolda Riau

jpnn.com, PEKANBARU - Lebih dari tiga tahun menjabat sebagai Kapolda Riau, Irjen Mohammad Iqbal telah menorehkan jejak panjang dalam upaya pemberantasan narkotika dan penguatan hubungan kepolisian dengan masyarakat.

Kini, estafet kepemimpinan beralih kepada Irjen Herry Heryawan setelah Iqbal dimutasi sebagai Pati Baharkam Polri dalam rangka penugasan di DPD RI.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya