Investasi Bekasi Lampaui Target, Penjualan Properti LPCK Ikut Terdongkrak

Investasi Bekasi Lampaui Target, Penjualan Properti LPCK Ikut Terdongkrak

Liputan6.com, Jakarta - Realisasi investasi di Kabupaten Bekasi mencapai Rp 54 triliun hingga kuartal III 2024. Angka ini telah melampaui target yang ditetapkan pemerintah setempat sebesar Rp 50 triliun sepanjang 2024.

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Bekasi, Suhup, menyatakan bahwa pencapaian angka investasi ini menjadikan Kabupaten Bekasi sebagai kawasan dengan realisasi investasi tertinggi di Jawa Barat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya