Intrepid Gandeng SOS Bersinergi Mengurangi Kelaparan & Sampah Makanan di Bali

Intrepid Gandeng SOS Bersinergi Mengurangi Kelaparan & Sampah Makanan di Bali

bali.jpnn.com, DENPASAR - Perusahaan wisata Intrepid DMC Indonesia dan lembaga sosial Scholars of Sustenance (SOS) sepakat berkolaborasi mengatasi masalah kekurangan pangan dan mengurangi pemborosan makanan di daerah wisata utama seperti Bali dan Jakarta.

Sebagai bagian kampanye tersebut, sekitar 50 orang, terdiri dari staf Intrepid di Indonesia, Filipina dan Timor Leste melakukan advocacy walk di kawasan Sanur, Denpasar, Jumat (14/3) sore.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya