Intra Golflink Resorts Siapkan Capex Rp 323,2 Miliar pada 2025

Intra Golflink Resorts Siapkan Capex Rp 323,2 Miliar pada 2025

Liputan6.com, Jakarta PT Intra Golflink Resorts Tbk (GOLF) menyiapkan dana belanja modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp 323,2 miliar untuk menjalankan sejumlah proyek besar pada tahun 2025.

Direktur Utama GOLF, Dwi Febri Astuti mengungkapkan sumber dana untuk capex tersebut berasal dari hasil penawaran umum saham perdana (IPO), pinjaman dari Bank Nobu, serta pendapatan internal perusahaan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya