Liputan6.com, Bandung - Menjelang Hari Raya Idulfitri atau Lebaran banyak orang terutama para pekerja dan anak-anak menantikan Tunjangan Hari Raya (THR). Pasalnya THR sering kali jadi uang tambahan yang bisa digunakan untuk berbagai keperluan.
Mulai dari keperluan membeli kebutuhan pribadi, berbagi dengan keluarga, hingga menabung. Bagi sebagian orang, THR juga menjadi kesempatan emas untuk membeli barang yang selama ini diinginkan tanpa mengganggu keuangan utama mereka.
Tidak ada komentar