Liputan6.com, Jakarta Pendakwah muda asal Banten, Ustadz Adi Hidayat (UAH), membagikan amalan dan doa yang dapat dibaca ketika seseorang sedang sakit.
Menurut alumni Kulliyah Dakwah Islamiyah, Tripoli, Libya, doa ini memiliki keutamaan yang luar biasa, yakni mampu menyembuhkan penyakit secara total. Tidak hanya penyakit fisik, tetapi juga penyakit yang berkaitan dengan jiwa.
Tidak ada komentar