Liputan6.com, Jakarta Bagi sebagian orang, memancing dianggap sebagai aktivitas santai untuk mengisi waktu luang. Namun, bagi lainnya, memancing adalah kegiatan penuh tantangan yang memacu adrenalin, terutama saat berhasil menangkap ikan besar.
Di negara bagian Virginia, jumlah nelayan cukup signifikan, mencerminkan minat yang tinggi terhadap aktivitas ini. Selain itu, perairan Virginia terkenal sebagai rumah bagi berbagai jenis ikan, termasuk beberapa tangkapan besar yang berhasil diabadikan dalam beberapa tahun terakhir.
Tidak ada komentar