Iftar di Kota Tua, Nikmati Suasana Jakarta Berabad-abad Lalu Sambil Menyantap Kuliner Wari...

Iftar di Kota Tua, Nikmati Suasana Jakarta Berabad-abad Lalu Sambil Menyantap Kuliner Wari...

Liputan6.com, Jakarta - Pendar oranye lampu Jalan Kali Besar Barat sudah tumpah ke trotoar saat saya tiba di depan House of Tugu Jakarta, Kamis sore, 5 Maret 2025. Meninggalkan hiruk pikuk jalanan Ibu Kota menjelang buka puasa, saya melangkah masuk ke bangunan hotel bintang lima itu untuk langsung tesergap udara penuh aroma rempah-rempah hangat.

Seketika, nuansa Jakarta terasa seperti berabad-abad lalu. Di Ramadan kali ini, House of Tugu Jakarta mempersembahkan nuansa buka puasa di setting Batavia kuno, dengan santai, intim, dan kaya akan sejarah. Pengunjung boleh memilih duduk di Jajaghu Restaurant atau Babah Koffie by Kawisari.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya