Hindari Kesalahan Ini, 6 Jenis Sampah Organik yang Tidak Boleh Dijadikan Kompos

Hindari Kesalahan Ini, 6 Jenis Sampah Organik yang Tidak Boleh Dijadikan Kompos

Liputan6.com, Yogyakarta - Ternyata tidak semua sampah organik bisa digunakan untuk membuat pupuk kompos. Padahal, banyak dari kita yang berpikir bahwa semua bahan alami pasti cocok untuk dijadikan kompos.

Sayangnya, beberapa jenis sampah organik justru dapat menghambat proses penguraian. Pembuatan kompos memang menjadi salah satu cara terbaik untuk mengolah sampah organik dan mengubahnya menjadi pupuk yang bermanfaat bagi tanaman.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya