jpnn.com, JAKARTA - Ratusan mahasiswa Universitas Harkat Negeri mengikuti Public Lecture Series bertema 'Penegakan Hukum & Pemberantasan Korupsi: Komitmen yang Tak Boleh Mati' di Aula Kampus Mataram Universitas Harkat Negeri pada Kamis (9/10/2025).
Kuliah umum tersebut menghadirkan sejumlah pakar hukum sebagai narasumber, antara lain Erry Riyana Hardjapamekas sebagai Wakil Ketua KPK RI 2003-2007, dan Arief T Surowidjojo sebagai praktisi hukum serta pendiri Sekolah Tinggi Hukum Indonesia Jentera.
Tidak ada komentar