bali.jpnn.com, JAKARTA - Organisasi sepak bola dunia alias FIFA belum berhenti mengupas gaya permainan Timnas Indonesia saat mengalahkan Bahrain pada laga lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di SUGBK, Selasa (25/3) malam.
Bermain dengan taktik 3-4-2-1 peninggalan era pelatih Shin Tae yong, Timnas Indonesia beberapa kali menciptakan bahaya dari sisi sayap sepanjang babak pertama, dengan umpan-umpan silang yang berusaha dimanfaatkan oleh para penyerang.
Tidak ada komentar