jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Sukamiskin Kota Bandung turut menyukseskan serta mendukung program ketahanan pangan nasional.
Warga binaan Lapas Sukamiskin bersama Direktur Teknologi Informasi & Kerjasama M. Hilal, dan Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Ditjenpas Jabar Kusnali, menggelar panen perdana sayur kangkung dengan hasil mencapai 106 kilogram di Pos Kerja Pertanian Lapas Sukamiskin.
Tidak ada komentar