Dugaan KDRT Wanita di Bandung, Adelia Pernah Melapor 2 Tahun Lalu

Dugaan KDRT Wanita di Bandung, Adelia Pernah Melapor 2 Tahun Lalu

jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - Polisi mengonfirmasi jika korban Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang rekaman videonya viral di media sosial, melapor ke Polresta Bandung.

Peristiwa dugaan KDRT itu dialami seorang wanita yang berprofesi sebagai public relations (PR) berinisial A di Bandung. Korban mengaku sudah mendapat perlakuan kekerasan dari suaminya sejak lama.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya