Dua Kemenangan Beruntun Buka Peluang Arema FC Naik Klasemen Liga 1

Dua Kemenangan Beruntun Buka Peluang Arema FC Naik Klasemen Liga 1

jatim.jpnn.com, BLITAR - Pelatih Arema FC Jose Manuel Gomes da Silva atau yang akrab disapa Ze Gomes mengungkapkan kemenangan timnya atas Barito Putera dengan skor 4-2 tidak lepas dari momentum positif setelah mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 3-1 beberapa waktu lalu.

Ze Gomes menyebut kemenangan tandang melawan Persija telah memperkuat rasa percaya diri dan semangat para pemain Arema FC.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya