Dow Jones: Pengertian hingga Sejarah Indeks Acuan di Wall Street

Dow Jones: Pengertian hingga Sejarah Indeks Acuan di Wall Street

Liputan6.com, Jakarta - Bursa saham Amerika Serikat (AS) atau wall street bergejolak sejak pekan lalu. Hal ini seiring ketidakpastian di pasar karena kebijakan perdagangan AS melalui penerapan tarif impor dan resiprokal atau timbal balik yang dirilis Presiden AS Donald Trump.

Sempat menguat pada Rabu, 9 April 2025 lantaran Donald Trump menunda sementara penerapan tarif resiprokal kepada sejumlah negara selama 90 hari kecuali China, wall street kembali tertekan pada Kamis, 10 April 2025.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya