Dinas Pendidikan Kota Tangerang Siap Terapkan Ijazah Elektronik Tahun Ini

Dinas Pendidikan Kota Tangerang Siap Terapkan Ijazah Elektronik Tahun Ini

banten.jpnn.com, TANGERANG - Dinas Pendidikan Kota Tangerang siap menerapkan ijazah elektronik yang akan diberlakukan pada tahun ajaran 2024/2025.

"Kota Tangerang dipastikan siap untuk menerapkan ijazah elektronik di tahun ini," kata Kepala Dinas Pendidikan Kota Tangerang Jamaluddin, Selasa.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya