Di Balik Tari Kethek Ogleng, Hiburan, dan Ikon Wisata Kabupaten Wonogiri

Di Balik Tari Kethek Ogleng, Hiburan, dan Ikon Wisata Kabupaten Wonogiri

Liputan6.com, Yogyakarta - Tari kethek ogleng merupakan salah satu seni tari tradisional yang tersebar di beberapa kabupaten di Jawa Tengah dan Yogyakarta. Tarian ini menyajikan gerak lucu kera putih dengan iringan musik gamelan yang cukup menghibur.

Mengutip dari wonogirikab.go.id, tarian ini berkembang di wilayah Kabupaten Wonogiri (Jawa Tengah), Kabupaten Pacitan (Jawa Timur), dan sebagian Kabupaten Gunungkidul (Yogyakarta). Khusus di wilayah Kabupaten Wonogiri, tari kethek ogleng telah menjadi ikon atraksi budaya sekaligus pariwisata.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya